Mantan Vokalis The Titans Ini Lengkapi Formasi Baru Drive
Minggu, 30 September 2018 – 01:33 WIB

Drive. Foto: Istimewa for jpnn.com
Seorang violinist, Ava Victoria juga turut dilibatkan dalam proses rekaman lagu ini. Proses rekamannya dikerjakan di Erwin Gutawa Music School (EGMS).
Baca Juga:
Dalam kesempatan yang sama, Rizki juga bicara soal adaptasi dengan Drive. Menurutnya sebagai vokalis yang baru menganggap ini adalah sebuah proses yang seru.
"Saya suka akan hal baru, rasanya bergabung dengan Drive itu sama seperti bertemu hal baru. Soal kesulitan, alhamdulillah untuk teknis tidak banyak kendala," tutup Rizki. (mg3/jpnn)
Drive sempat memutuskan 'istirahat' dari industri rekaman dan panggung musik Indonesia.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Bhusdeq Jelaskan Cerita di Balik Album Solivagant
- Proyek Solo, Bhusdeq Luncurkan Album Solivagant
- DRIVE Beberkan Inspirasi di Balik Lagu Dilematika
- Menjelang Perayaan 20 Tahun, DRIVE Hadirkan Dilematika
- JeLO Buka Suara Soal Dugaan Selingkuh dengan Anji
- DRIVE Balas Hujatan Netizen Lewat Lagu Satu 7an