Mantap! 4 Kapal Patroli Kelas Dunia Buatan Batam Diserahkan ke TNI AL
Jumat, 17 Juni 2016 – 12:10 WIB

Jajaran TNI AL foto bareng dengan latarbelakang kapal patroli buatan Batam yang berkelas dunia, Kamis (16/6). Foto: istimewa for batampos/jpg
Keempat kapal tersebut terdiri dari KAL Bawean, KAL Kelambau, KAL Wayag, dan KAL Tidore.
Mulyadi mengatakan, penambahan dan penyerahan kapal tersebut dapat secara langsung menambah unsur kekuatan TNI.
"Dengan pengamanan ini secara langsung menambah kekuatan TNI. Termasuk menjaga kemanan perairan Indonesia," ujar Mulyadi.
Mulyadi menjelaskan, pengadaan kapal tersebut menggunakan anggaran APBN melalui Dinas Material Angkatan Laut. Hal ini bagian rencana strategis (renstra) TNI Angkatan Laut dalam upaya mewujudkan kekuatan Pokok Minimum TNI Angkatan Laut Tahun 2010 sampai dengan 2024.
"Semoga ke depannya kita bisa menambah kapal patroli dengan kerjasama yang baik," tutupnya. (opi/ray/jpnn)
BATAM - Empat kapal patroli pesanan TNI AL buatan galangan kapal PT Palindo Marine, Sagulung, Batam, Kepulauan Riau, telah diserahterimakan, Kamis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus