Mantap, Bobby Nasution Sulap Balai Kota Medan Jadi Destinasi Wisata
Senin, 22 November 2021 – 19:20 WIB

Wali Kota Medan Bobby Nasution saat diwawancarai beberapa waktu lalu di Medan. Foto: Finta Rahyuni/JPNN.com
"Jumlah pengunjung tentunya kami batasi. Prokes wajib, vaksin wajib, PeduliLindungi wajib, jangan lengah," ujar ucap Bobby.
Sementara itu, Kepala Dinas Pariwisata Kota Medan Agus Suriono menjelaskan kegiatan itu digelar dengan mengedepankan seni pertunjukan yang disesuaikan kondisi saat ini.
Untuk memanjakan lidah pengunjung, pihaknya menyiapkan tiga food truck dan empat stan kuliner di destinasi wisata itu.
"Jadi, tiap malam minggu akan ada pertunjukan seni budaya dan potensi ekonomi kreatif di halaman kantor Wali Kota Medan," pungkas Agus. (mcr22/jpnn)
Wali Kota Bobby Nasution membuka Balai Kota Medan tiap malam Minggu sebagai Tempat wisata baru untuk masyarakat.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Finta Rahyuni
BERITA TERKAIT
- Pesan Rico Waas untuk ASN Medan: Jangan Coba-Coba Menggunakan Narkoba, Saya Copot
- Entertainment District PIK2 Hadirkan Pusat Gaya Hidup dan Wisata Baru
- Traveloka Luncurkan EPIC Sale Serentak Pertama di Asia Pasifik
- Dairy Champ Perluas Potensi Wirausaha di Indonesia lewat Program Ibu Juara
- Politikus PSI Kevin Wu: PIK Tumbuh Jadi Salah Satu Destinasi Wisata Religi dan Ruang Toleransi di Jakarta
- Wisatawan Indonesia Diharapkan Berbondong-bondong Liburan ke Taiwan