Mantap, Duet Maut Along-Marcio
Rabu, 18 April 2012 – 07:02 WIB

Mantap, Duet Maut Along-Marcio
BANDUNG- Striker Persib Bandung, Airlangga Sutjipto alias Ronggo berpendapat jika duet Noh Alam Shah dan Marcio Souza sudah terjalin dengan baik. "Saya rasa duetnya sudah bagus dan sudah terjalin dengan baik, meski dikatakan mereka masih baru, mereka sudah bisa saling bekerjasama dengan baik. Namun, kerjasama mereka belum bisa diimbangi oleh pemain Persib lainnya sehingga koordinasi tidak berjalan dengan baik," ucapnya saat ditemui di Mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Bandung, kemarin.
Kerjasama itu terlihat pada pertandingan saat menjamu Persegres Gresik United dan Persiba Balikpapan. Menurut Ronggo keduanya dipercaya Caretaker Pelatih Persib Bandung, Robby Darwis untuk dimainkan di awal babak pertama.
Baca Juga:
Namun kedua pemain tersebut dinilai Ronggo masih belum bisa ditunjang oleh rekan satu tim lainnya sehingga terkadang cukup sulit dalam melakukan penyelesaian.
Baca Juga:
BANDUNG- Striker Persib Bandung, Airlangga Sutjipto alias Ronggo berpendapat jika duet Noh Alam Shah dan Marcio Souza sudah terjalin dengan baik.
BERITA TERKAIT
- 10 Wakil Indonesia Tembus 16 Besar All England 2025
- Petaka di Menit 90+4, Persebaya Tak Jadi Menang dari PSIS
- Kabar Buruk Menghampiri Atletico Madrid Menjelang Jumpa Real Madrid
- Pukul Persita 2-1, Malut United Tak Terkalahkan di 9 Laga
- Timnas Indonesia Terus Menambah Pemain Naturalisasi, Begini Reaksi Pelatih Bahrain
- Pelatih Persib Bubarkan Tim Seusai Menghajar Semen Padang, Kapan Kembali Berkumpul?