Mantap, Duet Maut Along-Marcio
Rabu, 18 April 2012 – 07:02 WIB

Mantap, Duet Maut Along-Marcio
Saat pertandingan kemarin melawan Persiba Balikpapan, Ronggo sendiri menyimpulkan jika Persib cukup memiliki banyak peluang. Dan peluang tersebut kebanyakan diciptakan oleh duet antara Marcio dan Noah Alam Shah, namun sayangnya keberuntungan belum berpihak pada timnya Persib Bandung dan harus mengalami kekalahan dari tamunya Persiba Balikpapan dengan hasil skor 2-3.
"Jika dilihat dari statistik, sebenarnya kita bisa meraih kemenangan, duet Marcio dan Along cukup merepotkan barisan pertahanan lawan. Dan untuk hasilnya, mungkin kita belum beruntung sehingga harus kalah dari lawan," pungkasnya. (cr8)
BANDUNG- Striker Persib Bandung, Airlangga Sutjipto alias Ronggo berpendapat jika duet Noh Alam Shah dan Marcio Souza sudah terjalin dengan baik.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya