Mantap! Nasabah Affluent BRI Berkesempatan Nonton World Superbike Championship
Minggu, 21 November 2021 – 22:17 WIB

BRI memberangkatkan 60 nasabah terpilih untuk menyaksikan secara langsung gelaran World Superbike Indonesia (WSBK) 2021 di Mandalika, NTB. Foto: BRI
Nasabah juga akan disuguhkan berbagai kuliner lokal yang akan melengkapi pengalaman nasabah selama di pulau Lombok.
“Hal ini juga merupakan salah satu bentuk komitmen kami untuk terus memberikan layanan prima sekaligus apresiasi terbaik bagi nasabah BRI,” tegas Handayani. (jpnn)
BRI memberangkatkan 60 nasabah terpilih untuk menyaksikan secara langsung gelaran World Superbike Indonesia (WSBK) 2021 di Mandalika, NTB.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Xerana Resort Siap Dibangun di Pantai Pengantap, Investasi Capai Rp3 Triliun
- PIK Perlu Dukungan Integrasi Transportasi-Promosi untuk Menawarkan Pariwisata Urban
- BNI Indonesia’s Horse Racing 2025 Bakal Segera Digelar, Buruan Beli Tiketnya!