Mantap, PLN Bantu Pelatihan Pembuatan Bahan Bakar dari Sampah Biomassa di Ende

“Dari hasil pengamatan dan diskusi dengan penerima manfaat, kami mendapatkan informasi yang dapat dijadikan sebagai sumber bagi kami dalam mengevaluasi program," katanya.
Nurul Iman menyebut program pengelolaan sampah menjadi pelet yang sedang dilaksanakan saat ini di Ende merupakan sebuah program yang sangat baik.
Karena telah menciptakan mata rantai pengelolaan dari pengumpulan sampah sampai dengan pemanfaatan pelet menjadi energi kerakyatan.
"Hal baik yang sudah dilakukan ini perlu direplikasi oleh daerah lain karena manfaat program ini selain memberi solusi permasalahan sampah, juga memberi solusi masalah energi yang sudah menjadi permasalahan daerah, nasional bahkan dunia", pungkas Nurul Iman.(gir/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
PLN membantu pelatihan pembuatan bahan bakar dari sampah biomassa di Ende, Semoga berkembang ke daerah lain.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
- Herman Deru Resmi Menyalakan Listrik PLN di Lima Desa di Keluang Muba
- Wali Kota Pekanbaru Soroti Praktik Pengelolaan Sampah Tak Sesuai Aturan, Badan Usaha Besar Terlibat
- Atasi Masalah Sampah, Ahmad Luthfi Inisiasi Pembangunan Zonasi TPST Regional
- Pelaku Pengelolaan Sampah Ilegal dan Pungli di Pekanbaru Ditangkap
- Pertamina Gandeng Hyundai Motor Group & Pemprov Jabar Kembangkan Proyek W2H di Bandung
- Wali Kota Pekanbaru Ultimatum PT EPP, Siap Putus Kontrak