Mantap! Purbalingga Segera Punya Bandara Komersial

Budi mengatakan, berdasarkan laporan Bupati Purbalingga Tasdi, sudah ada puluhan perusahaan penanaman modal asing (PMA) yang siap berinvestasi.
“Ke depan diharapkan bisa bertambah lagi. Termasuk di daerah sekitarnya,” imbuh Budi.
Untuk tahap awal akan dibangun landasan pacu atau runway sepanjang 1.600 meter.
Dengan runway sepanjang itu, Bandara Jenderal Besar Soedirman bisa didarati pesawat tipe ATR.
“Tahap kedua nantinya bisa dikembangkan dua ribu hingga 2.400 meter sehingga bisa didarati pesawat tipe Boeing,” imbuh Budi.
Karena itu, Budi meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga menambah fasilitas penunjang bandara.
Selain itu, Pemkab Purbalingga juga diminta melakukan pelebaran jalan dari arah Kabupaten Banyumas dan daerah lainnya.
Pemkab Purbalingga juga diminta memperbaiki jalur masuk agar akses ke bandara makin muda.
Akses menuju Purbalingga, Jawa Tengah (Jateng) bakal makin lengkap.
- Telkom Kembangkan Kramat di Purbalingga jadi Desa Wisata Berbasis Konservasi
- Mantap Nih! Sikat Sabut Kelapa dari Purbalingga Jadi Primadona di Korsel
- Soal Kasus Keracunan Makanan di Panti Asuhan Purbalingga, Polisi Turun Tangan
- Penganiaya Kepala Desa di Purbalingga Ditangkap, Pelaku Ternyata ODGJ
- Kepala Desa di Purbalingga Dianiaya Seorang Pria, Pelaku Ternyata
- Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta Terbakar, AP 2: Titik Api di Atas Tenant F&B