Mantap! Wisuda S2, Kini Menpora Siap Lanjut S3
Selasa, 01 Agustus 2017 – 13:51 WIB
Menteri 44 tahun itu juga menegaskan dalam menempuh pendidikan pascasarjana itu ada perubahan yang dirasakan.
Itu terkait dengan tak ada kata mundur dalam kondisi dan situasi apapun untuk terus menambah ilmu pengetahuan.
"Nabi Muhammad bersabda tuntutlah ilmu sejak kita ada dalam kandungan ibu sampai kita kelak dipanggil Tuhan. Karena saya mengajak kepada adik-adik ku sekalian khususnya S1 untuk melanjutkan ke S2. Saya juga tidak patah arang untuk melanjutkan ke S3," tandasnya. (dkk/jpnn)
Menpora Imam Nahrawi akhirnya sah menyandang gelar M.KP setelah mengikuti proses wisuda Program Studi Magister Kebijakan Publik Universitas Padjadjaran
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- HSP 2024, Menpora Dito Sebut Kemenpora Siap Sebagai Orkestrator Implementasi Perpres No 43 Tahun 2022
- Rayakan Hari Sumpah Pemuda, Kemenpora Hadirkan Armada Hingga El Rumi
- Hari Sumpah Pemuda, Menpora Dito Ajak Anak-Anak Muda Bergerak Bersama Demi Indonesia Raya
- Badminton Tournament 2024 Selesai Digelar, Asrorun Ni'am: Semoga Menumbuhkan Semangat Kolaborasi
- Tim Bulu Tangkis Kemenpora Tembus Semifinal Badminton Tournament 2024
- LPDUK dan PERBASI Sepakat Kembangkan Industri Basket 3x3