Mantapkan Sektor Pertahanan
Rabu, 13 Juni 2012 – 15:29 WIB
Kekalahan 1-3 Irlandia atas Kroasia menjadi pukulan telak bagi pelatih Giovanni Trapattoni. Dia telah menyiapkan timnya untuk beberapa kemungkinan perubahan strategi yang akan dilakukan oleh Spanyol. "Aku tidak tahu bagaimana strategi yang akan dimainkan oleh Spanyol. Tapi aku sudah punya ide yang tak bisa aku ceritakan,"tuturnya.
"Aku pikir, setelah melihat pertandingan pertama, Spanyol akan memainkan Torres. Tapi, bisa juga tidak, itu tergantung Vicente (Del Bosque)," ucapnya seperti dikutip STV.
Baca Juga:
Trapattoni menyebut akan memksimalkan kinerja lini belakang timnya. Di telah melihat bagaimana Italia bisa menahan gempuran Spanyol, karena itu dia telah menyiapkan beberapa alternatif strategi.
Baca Juga:
Kekalahan 1-3 Irlandia atas Kroasia menjadi pukulan telak bagi pelatih Giovanni Trapattoni. Dia telah menyiapkan timnya untuk beberapa kemungkinan
BERITA TERKAIT
- Patrick Kluivert Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Marc Klok Singgung Keinginan Comeback
- Khabib Nurmagomedov Beri Klarifikasi Seusai Viral Gegara Diusir dari Pesawat
- Lembaran dan Tantangan Baru Herry Ip di Negeri Jiran
- Patrick Kluivert Beri Warning kepada Pemain Timnas Indonesia, Sejumlah Nama Terancam?
- Sambut Kedatangan Kluivert, Sultan Optimistis Timnas Indonesia Makin Gemilang
- Berbeda dengan Shin Tae Yong, Patrick Kluivert Punya Janji Ini