Marc Marquez Ungkap Alasan Melepas Red Bull
Senin, 23 Desember 2024 – 16:11 WIB

Marc Marquez. Foto: diambil dari motogp
"Saya datang ke tim juara dunia. Saya merasakan tekanan, tetapi memang menginginkannya. Saya sudah bilang harus meninggalkan zona nyaman di Honda," ucap Marc Marquez.
Dia juga menyadari tahun depan akan berbeda pendekatannya saat di tim pabrikan Ducati.
"Di Honda saya memang nomor satu. Ada pembalap baru datang dan berusaha klop dengan saya."
"Namun, sekarang saya baru di tim dan Pecco meraih kemenangan lebih banyak di sana (Ducati) dalam beberapa tahun terakhir," pungkas Marc Marquez. (crash/jpnn)
Di MotoGP 2025, Marc Marquez sepenuhnya melepaskan Red Bull pada dirinya. Ini alasannya
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- Tim Medis MotoGP Bocorkan Kondisi Terkini Jorge Martin
- Jadwal MotoGP Spanyol: Marc Marquez Telah Menghancurkan Pecco
- 2 Mahasiswa Indonesia Bersinar di Ajang Red Bull Ibiza Royale Spanyol
- MotoGP 2025: Reaksi Diggia Setelah Momen di Qatar 'Dirusak' Alex Marquez
- Federal Oil Optimistis Pembalap Gresini Racing Bersinar di MotoGP 2025