Marcella Sedih, Adiknya Dihajar Ajudan Anak Pejabat
Selasa, 11 Mei 2010 – 05:59 WIB

Marcella Sedih, Adiknya Dihajar Ajudan Anak Pejabat
Syukur-syukur, sambung artis berdarah Batak dan Tionghoa itu, pelaku bisa membiayai pengobatan adiknya. ”Jadi jangan langsung kabur seperti itu,” ungkapnya.
Apakah Marcella dan ibundanya, Tetty Liz sudah tahu? ”Saya belum ngasih tahu mama dan kakak, aku nggak mau mereka khawatir, dan kebetulan ibu ada di luar kota,” pungkasnya. (ash)
JAKARTA - Sergio adik kandung artis Marcella dan Olivia Zalianty berbaring lemas di bangsal Rumah Sakit (RS) Fatmawati. Dia mengalami patah hidung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi