Marcelo-Dani Alves Terdepak Dari Selecao
jpnn.com - RIO DE JANEIRO - Masuknya Carlos Dunga sebagai pelatih langsung menghadirkan perubahan cukup signifikan. Dunga ternyata berani menepikan para pemain yang selama ini menjadi andalan Brasil.
Mereka di antaranya ialah Marcelo dan Dani Alves. Padahal, selama ini keduanya merupakan pilar tak tergantikan di tim Selecao, julukan Brasil. Dunga bahkan berani memanggil beberapa pemain minim pengalaman untuk beruji coba kontra Kolombia pada 5 September dan Ekuador empat hari berselang.
Mereka ialah bek Porto, Danilo, Gil (Corinthians) serta Everton Ribeiro (Cruzeiro). (jos/jpnn)
Susunan pemain yang dipanggil Dunga:
Jeferson (Botafogo), Rafael Cabral (Napoli), Alex Sandro (Porto)
Danilo (Porto), David Luiz (Paris Saint-Germain), Filipe Luis (Chelsea)
Gil (Corinthians), Maicon (AS Roma), Marquinhos (Paris Saint-Germain)
RIO DE JANEIRO - Masuknya Carlos Dunga sebagai pelatih langsung menghadirkan perubahan cukup signifikan. Dunga ternyata berani menepikan para
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!