Mardani Curiga Ada Upaya Kriminalisasi pada Ustaz Abdul Somad
Sabtu, 24 Agustus 2019 – 06:47 WIB
Untuk itu wakil rakyat Dapil Jakarta Timur ini mengajak seluruh rakyat Indonesia untuk tidak terpancing upaya paropaganda dan adu domba oleh segelintir orang yang ingin Indonesia tidak harmoni.
“Mari kita jaga selalu persatuan dan kesatuan bangsa sebagai salah satu nilai dalam Pancasila. Polisi harus segera hadir dengan mengusut pelaku yang pertama kali memposting potongan video ceramah UAS tiga tahun lalu itu,” tandasnya. (fat/jpnn)
Mardani Ali Sera meminta kepolisian mengusut tuntas pengunduh potongan video ceramah Ustaz Abdul Somad.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Fisip UPNVJ Bahas Masa Depan Jakarta setelah Ibu Kota Pindah
- Ustaz Abdul Somad Tak Akan Berhenti Mengampanyekan Abdul Wahid Sampai TPS Tutup
- Ribuan Warga Tumpah Ruah Saat Kampanye Abdul Wahid yang Dihadiri UAS di Teluk Meranti
- Mardani PKS Sebut Debat Anies Vs Ahok Lebih Seru, Ridwan Kamil: Ini Bukan Ring Tinju
- Ustaz Abdul Somad Teken Kesepakatan dengan Paslon Bermarwah di Pilkada 2024, Ini Isinya
- Jadwal Pendaftaran PPPK 2024: Bapak Honorer Mendapat Info Terbaru dari BKN, Alhamdulillah