Mardiono Didukung Para Tokoh Lembaga Adat Melayu di Babel untuk Besarkan PPP
Jumat, 23 Desember 2022 – 23:26 WIB

Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono. dok DPP PPP.
Di tempat yang sama, Panglima LAM Bangka Belitung, Johan Murod Babelionia menilai PPP beruntung karena dipimpin oleh Muhamad Mardiono.
Johan berharap, agar di lain waktu para tokoh lembaga adat melayu bisa kembali berdialog dan diskusi bersama tokoh yang juga merupakan utusan presiden ini.
“Yang jelas PPP sangat beruntung mendapat Ketua Umum Bapak Muhamad Mardiono, pemimpin yang punya visioner untuk seluruh rakyat Indonesia. Kami harap acara-acara nasional PPP bisa dilaksanakan di Pulau Bangka, sehingga kami bisa lebih mendapat pencerahan dari beliau,” harap Johan.(chi/jpnn)
Dukungan tersebut disampaikan saat Mardiono melakukan dialog, diskusi, dan makan bersama di salah satu rumah senior PPP, Pangkalpinang, Bangka Belitung.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Mardiono Tegaskan Pentingnya Kebersamaan dalam Kegiatan Bukber Kader PPP
- DPC Solo Raya Dorong Mardiono Jadi Ketum PPP 2025-2030, Ini Alasannya
- Tradisi Partai Persatuan Pembangunan Gelar Peringatan Malam Nuzululquran
- Safari Ramadan Plt Ketum PPP ke Sumut, Buka Bersama Kader hingga Bertemu Bobby Nasution
- MK Batalkan Ade Sugianto Jadi Bupati Tasikmalaya Terpilih, PPP Jabar: Alhamdulillah
- Mardiono Lakukan Doa Bersama Untuk Melepas Jemaah Umrah di Kantor DPP PPP