Mari Bantu Nenek Samilah, Lansia Sebatang Kara di Gubuk Reot
Minggu, 13 Agustus 2017 – 06:59 WIB
Dia juga terjatuh dan setelah itu sulit berjalan.
"Suatu ketika, Samilah tiba-tiba ambruk saat berjalan. Padahal sebelumnya tidak pernah sakit. Sejak saat itu Samilah harus ngesot," cerita Hari.
Ironisnya lagi, Samilah tinggal di rumah reyot yang kondisinya sangat memprihatinkan dan tak layak huni.
Pihak pemerintah desa belum juga turun tangan untuk memberikan bantuan. (pul/jpnn)
Sungguh malang nasib Nenek Samilah. Jelang HUT Kemerdekaan RI, Perempuan berusia 72 tahun itu masih hidup dibelenggu kemiskinan.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Pengemudi Taksi Ini Bantu Lansia Pulang ke Rumah, Andre: Pahlawan di Jalanan
- Central Group Hadirkan Klub Premium Bagi Lansia, Pertama di Sekupang
- Milad Ke-5, Laskar Ngawi Menggandeng Agung Intiland Menggelar Sedekah 1000 Lansia
- Warga Musi Rawas Temukan Lansia Meninggal Dunia di Kebun Karet
- APBD Besar, Mengapa Masih Banyak Warga Kaltim yang Miskin?
- Pria Lansia Tewas di Dalam Rumah, Tangan Terikat, Mulut Tersumpal Kain, Mobil Hilang