Maria Vania: Bang Hotman Enak, Aku Keringatan..

jpnn.com, JAKARTA - Presenter Maria Vania mengundang pengacara Hotman Paris untuk melakukan stretching alias peregangan bersama.
Seperti biasa, Maria Vania tampil sporty dengan celana ketat.
Dalam video yang diunggah di kanal YouTube milik Maria Vania, Hotman Paris terlihat tegang sebelum peregangan dimulai.
Stretching yang diawali Vania dimulai dari bahu.
Hotman yang semula terlihat tegang terlihat lebih rileks dan nyaman saat Maria Vania mulai melakukan peregangan.
Setelah semua gerakan rampung dilakukan, Vania memuji kondisi tubuh Hotman Paris yang dinilai lentur.
Pasalnya, tubuh Hotman tak merasa kesakitan saat ditekan-tekan oleh Vania.
Merasakan sensasi yang memuaskan, Hotman Paris sampai rela membayar Maria Vania hingga miliaran rupiah bila sang presenter membantu dirinya melakukan peregangan setiap hari.
Hotman Paris mengaku rela membayar hingga miliaran rupiah untuk Maria Vania yang membantu melemaskan otot-ototnya
- Hakim yang Perberat Vonis Budi Said Banjir Pujian, Hotman Paris Siapkan Perlawanan
- Soal Razman Minta Maaf ke MA, Hotman Paris: Saya Kurang Yakin Diterima
- Dituding Suap Hakim, Hotman Paris: Preeettt
- Pesan Khusus Hotman Paris untuk Razman Arif Nasution: Bertobat, Jangan Nyinyir
- Hotman Paris Ungkap Fakta Kericuhan di Pengadilan Negeri Jakarta Utara
- Hadir di Bareskrim, Hotman Paris Siap Jadi Saksi Kasus Razman Arif Nasution