Maritime Awards 2022 Ditunda Tahun Depan, 2 Tokoh Nasional Ini akan Sampaikan Orasi Kebangsaan
Rabu, 14 Desember 2022 – 08:47 WIB

Panitia Pelaksana International Sea Port Exhibition and Conference (ISPEC) dan Maritime Awards saat bertemu Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubowo X. Sri Sultan akan menyampaikan orasi kebangsaan pada acara penganugerahan Maritime Awards 2022 yang akan dilaksanakan pada 6 Februari 2023. Foto: Dokumentasi Panpel Maritime Awards 2022
Habib Hassan juga mendapat julukan Singo Barong lantaran sifat garangnya yang ditakuti penjajah Belanda kala itu.
Fajar menambahkan gelaran Maritime Awards 2022 juga didukung keluarga besar almarhum Ir Djuanda Kartawidjaja selaku peletak dasar wilayah batas laut maritim, dan keluarga besar almarhum Soedarpo Sastrosatomo, seorang perintis pelayaran di Indonesia.
"Nama kedua tokoh nasional ini akan disematkan menjadi nama penghargaan dalam Maritime Awards 2022," pungkasnya. (mar1/jpnn)
Acara penganugerahan Maritime Awards 2022 yang semula akan dilaksanakan lusa ditunda tahun depan atau tepatnya pada 6 Februari 2023
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Selamat, Bank Mandiri Kembali Meraih Penghargaan dari Kanwil DJPb NTT
- Sukses Bangun Inovasi, Tugu Insurance Sabet Penghargaan Bergengsi
- Kemendagri Dinilai Patuh Selenggarakan Pelayanan Publik, Ombudsman Beri Penghargaan
- TASPEN Raih Penghargaan Employees Choice di Ajang 6th Indonesia Best 50 CEO Award
- Desain Unik wondr by BNI Raih Penghargaan iF Design Award 2025
- Dinilai Menyebarkan Pesan Perdamaian, Yenny Wahid Terima Penghargaan