Markas KKB di Ilaga Dikuasai Pasukan TNI-Polri, Mereka Sudah Lemah, Menebar Hoaks
Selasa, 18 Mei 2021 – 12:58 WIB

Pasukan TNI ikut memburu para anggota KKB di Papua. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Tim gabungan sejauh ini telah menangkap provokator kerusuhan pendukung KKB yaitu Victor Yeimo.
Baca Juga:
Selain itu, pasukan TNI-Polri juga menguasai markas kelompok teroris yang dipimpin Lekagak Talenggen di Wuloni dan Tagalowa, distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua.
"Beberapa anggota teroris KKSB ditembak timah panas tim gabungan dan ada juga yang menyerahkan diri, semuanya di distrik Ilaga," kata Suriastawa. (ast/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Kolonel Czi IGN Suriastawa menyebut kekuatan teroris KKB di Papua melemah, berikut ini indikasinya.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- TNI Pastikan Militer Jepang Ikut Super Garuda Shield 2025
- Hoaks Le Minerale Terafiliasi Israel, Pakar Menilai Ada Upaya Menjatuhkan Produk Lokal
- Bupati Raja Ampat Tegaskan Gerakan NFRPB Bertentangan dengan Konstitusi
- TNI AU Menggelar Latihan Terjun Payung untuk Taruna Akmil
- BNPT Sebut FKPT Jadi Garda Depan Pencegahan Terorisme di Daerah
- Kemenkes Mengimbau Masyarakat Bersinergi Melawan Hoaks soal Imunisasi