Markas OPM Diserbu Aparat, 1 Tewas
Jumat, 03 Desember 2010 – 08:57 WIB
Dengan adanya pengaduan keluarga korban tersebut, Komnas HAM Papua meminta agar aparat TNI-Polri tidak melakukan operasi dengan cara menembak warga sipil, tetapi dengan cara persuasif dengan tetap mengedepankan standar dan prinsip HAM di Tanah Papua.
Baca Juga:
"Jangan ciptakan konflik di bulan Natal yang penuh damai ini, kami minta agar kasus ini diseriusi. Pelaku yang menembak warga sipil ini supaya diproses sesuai dengan hukum yang berlaku," tandasnya. Sementara itu, Pangdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI Erfi Triassunu saat dikonfirmasi Cenderawasih Pos melalui telepon selulernya tadi malam mengaku belum menerima laporan itu dan pihaknya berjanji akan segera melakukan pengecekan atas adanya informasi tersebut. (cak/nls/fud)
JAYAPURA - Meskipun 1 Desember lalu Papua secara keseluruhan dalam kondisi aman, ternyata diam-diam terjadi insiden penyergapan oleh aparat TNI-Polri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemkab Kotim Tetap Menganggarkan Gaji Honorer di 2025, Ini Alasannya
- Seorang Anggota KPPS di Muara Enim Meninggal Dunia
- Cagub Sumsel Mawardi Yahya Nyoblos di TPS 08 Gandus Palembang
- Memastikan Pilkada Berjalan Lancar, Irjen Iqbal Tinjau TPS di Pekanbaru
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Tinggi Letusan hingga 1.000 Meter