Marko Simic Bertahan di Persija Jakarta Hingga 2023
Kamis, 19 Desember 2019 – 15:37 WIB
Anies Baswedan dan Marko Simic. Foto: dok/JPNN.com
Simic sendiri berhasil mendonasikan tiga gelar bagi Macan Kemayoran hanya dalam dua musim.
Tiga gelar itu adalah juara Liga 1 2018, Piala Presiden 2018, dan Boost SportsFix Super Cup 2018 di Malaysia. (jos/jpnn)
Marko Simic akhirnya memutuskan bertahan di Persija Jakarta hingga 2023 mendatang.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Hancur Lebur di Kandang, Persija Makin Tertinggal dari Persebaya
- Puasa Kemenangan Persija Putus, Carlos Pena Ucap Syukur
- Link Live Streaming Tonton Persija vs PSIS, Cek di Sini
- Persija Terhukum 4 Pertandingan Kandang Tanpa Penonton
- JIS Resmi jadi Kandang Persija Jakarta
- Persija vs Persib: Sikap Macan Kemayoran Terkait Insiden Suporter Ricuh