Markus Gugat Cerai Kiki Amalia
Kamis, 13 Desember 2012 – 16:06 WIB

Markus Gugat Cerai Kiki Amalia
JAKARTA - Satu lagi pasangan selebritis yang memutuskan bercerai di tahun 2012. Kali ini menimpa Kiki Amalia, yang didugat cerai oleh suaminya, Markus Horison. "Didaftarkan tanggal 10 kemarin, ini kita tunggu saja nanti biasanya kan satu atau dua minggu lagi ada pemanggilannya kan," ujar Sangap.
Gugatan cerai Markus tersebut diungkapkan kuasa hukumnya, Sangap Surbakti. "Benar, Markus yang menggugat cerai," kata Sangap saat dihubungi melalui telepon, Kamis (13/12).
Lebih lanjut Sangap menyatakan kalau kleinnya itu telah melayangkan surat gugatannya itu ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada Senin 10 Desember 2012 lalu.
Baca Juga:
JAKARTA - Satu lagi pasangan selebritis yang memutuskan bercerai di tahun 2012. Kali ini menimpa Kiki Amalia, yang didugat cerai oleh suaminya, Markus
BERITA TERKAIT
- Andien Tidak Sabar Tampil di International Golo Mori Jazz 2025
- Rumah Kebanjiran Pertama Kali, Baim Wong: Jadi, Mengerti...
- Kabar Paula Verhoeven Menangis Saat Sidang Cerai, Kuasa Hukum Beri Penjelasan
- Tampil Glamor di Persidangan, Hotman: Biar si Botak Lihat, Enaknya jadi Pengacara Sukses
- Hotman Paris Disebut Kewalahan saat Sidang, Razman: Dia Kena Penyakit Lupa
- Nikita Mirzani Ditahan, Uya Kuya Berkomentar Begini, Tegas!