Marquez Sapu Bersih Latihan Bebas

jpnn.com - VALENCIA- Marc Marquez tampil impresif pada sesi latihan bebas balapan MotoGP seri Valencia. Pembalap Repsol Honda itu berhasil menyapu bersih semua latihan bebas.
Terbaru, Marquez menjadi pembalap tercepat dengan waktu satu menit 30,950 detik pada sesi latihan bebas ketiga di Sirkuit Ricardo Tormo, Sabtu (8/11) malam WIB.
Posisi kedua ditempati pembalap Yamaha Monster Tech 3, Pol Espargaro yang mengemas waktu satu menit 31,083 detik. Tempat ketiga dihuni Jorge Lorenzo dengan waktu satu menit 31,146 detik. (jos/jpnn)
Hasil latihan bebas ketiga MotoGP Valencia:
1. Marc Marquez (Honda) 1m 30.950s
2. Pol Espargaro (Yamaha Tech) 1m 31.083s
3. Jorge Lorenzo (Yamaha) 1m 31.146s
4. Andrea Iannone (Pramac Racing) 1m 31.148s
5. Andrea Dovizioso (Ducati) 1m 31.159s
6. Dani Pedrosa (Honda) 1m 31.259s
7. Valentino Rossi (Yamaha) 1m 31.318s
8. Aleix Espargaro (Forward Racing) 1m 31.389s
9. Cal Crutchlow (Ducati) 1m 31.408s
10. Bradley Smith (Yamaha Tech 3) 1m 31.469s
VALENCIA- Marc Marquez tampil impresif pada sesi latihan bebas balapan MotoGP seri Valencia. Pembalap Repsol Honda itu berhasil menyapu bersih semua
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Liverpool Pertimbangkan Rekrut Mason Greenwood
- Pesan Marc Klok Buat Bobotoh Seusai Persib Dicukur Habis Persebaya
- Liga Spanyol: Reaksi Simeone Setelah Atletico Taklukkan Bilbao & Geser Barcelona dari Puncak Klasemen
- Persib Kalah Tebal, Bojan Hodak Ungkap Keputusannya yang Salah
- Madrid Takluk dari Real Betis, Ancelotti: Ini Pukulan Besar, Kami Harus Bereaksi
- Aturan Baru: Kiper Kelamaan Pegang Bola Dihukum Sepak Pojok