Marsha Aruan - Raffi Beradegan Mesra, Begini Respons Nagita
Kamis, 11 Oktober 2018 – 20:30 WIB
Sebelumnya, Marsha sempat mengaku canggung saat harus beradegan mesra dengan Raffi Ahmad.
"Pastilah canggung, karena aku kan enggak pernah adegan film seperti itu," ungkap Marsha Aruan saat ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, beberapa waktu lalu. (mg7/jpnn)
Nagita Slavina mengaku bukan tipe wanita pecemburu. Tak heran, dia cuek melihat Raffi Ahmad beradegan mesra dengan Marsha Aruan di film Kesempatan Keduda.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Presiden Prabowo Hingga Raffi Ahmad Hadiri Pernikahan Putri Zulhas dan Zumi Zola
- Pemerintah Mulai Fokus Garap Konten Kreator, Tujuannya?
- Jenguk Ayah Baim Wong, Raffi Ahmad Sampaikan Doa Ini
- Naker Fest Jakarta Siap Hadirkan Puluhan Ribu Lowongan Pekerjaan, Catat Tanggalnya!
- Indonesia Akan Gelar Kejuaran Dunia Balap Rally, Bamsoet Bilang Begini
- Ikut Resmikan Bioskop di Sukabumi, Raffi Ahmad Bilang Begini