Martino Bintang Tujuh
Selasa, 20 Agustus 2013 – 07:09 WIB

Gerardo Martino. Getty Images
BARCELONA - Pelatih baru Barcelona Gerardo "Tata" Martino memulai debutnya di Primera Division dengan sempurna. Dia membawa sang juara bertahan menenggelamkan Levante dengan skor 7-0 (6-0) di Camp Nou, Senin (19/8).
Lionel Messi menjadi bintang utama dengan dua gol masing-masing pada menit ke-12 dan penalti di menit 42. Dengan rekrutan baru Neymar yang tidak bermain sebagai starter, Messi seolah sendirian menghajar Levante.
Baca Juga:
Usai Alexis Sanchez mencetak gol pertama (3"), Messi mencetak gol kedua, lalu mencuri bola untuk mengkreasi gol ketiga, dan mencatat assist untuk pencetak gol keempat Pedro Redriguez (26"). Gol Xavi Hernandez membuat kedudukan menjadi 6-0 pada akhir babak pertama. Pedro memungkasi pesta Barca lewat golnya pada menit ke-73.
Baca Juga:
BARCELONA - Pelatih baru Barcelona Gerardo "Tata" Martino memulai debutnya di Primera Division dengan sempurna. Dia membawa sang juara
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025