Marty Jamu Wakil Menlu Venezuela di Bali
Rabu, 12 Juni 2013 – 21:33 WIB

Marty Jamu Wakil Menlu Venezuela di Bali
Sedangkan Wakil Menlu Venezuela, David Velasquez Caraballo, menyampaikan ucapan selamat serta dukungan bagi kesuksesan Pertemuan Tingkat Menteri Luar Negeri ke-6 FEALAC yang diselenggarakan di Bali. Selain itu, Caraballo juga menyampaikan penghargaan atas simpati dan dukungan Pemerintah RI kepada rakyat Venezuela atas berpulangnya Presiden Hugo Chavez pada bulan Maret lalu.
Pertemuan kedua menlu juga menyapakati agar PTM ke-6 FEALAC difokuskan untuk membahas program kerja sama yang menjadi kepentingan negara anggota. Pertemuan tersebut juga dimanfaatkan untuk bertukar pandangan mengenai berbagai isu internasional seperti kerja sama ASEAN dan kelompok-kelompook regional di kawasan Amerika Latin dan kerja sama dalam kerangka gerakan non blok (GNB). Rencananya, Venezuela akan menjadi tuan rumah KTT ke-17 GNB pada tahun 2015.(dil/jpnn)
JAKARTA - Menteri Luar Negeri (Menlu) RI, Marty Natalegawa menerima kunjungan kehormatan Wakil Menteri Luar Negeri, David Velasquez Caraballo. Keduanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global