Marzuki Alie Diam-diam Kunker ke Syria
Selasa, 30 November 2010 – 04:14 WIB

Marzuki Alie Diam-diam Kunker ke Syria
Priyo sendiri mengaku mendukung keberangkatan tersebut. Dia beralasan situasi bencana sudah mulai agak pulih. "Makanya, saya bilang berangkat sajalah," aku Priyo. Apalagi, imbuh dia, Indonesia tidak mungkin bisa meminta acara tersebut diundur."Tuan rumahnya kan di sana (Syria)," tegasnya. Berangkat Minggu lalu, Marzuki direncanakan baru kembali ke tanah air pada 4 Desember mendatang.(pri)
JAKARTA - Contoh yang kurang baik ditunjukkan Ketua DPR Marzuki Alie. Saat semua alat kelengkapan DPR membatalkan agenda kunjungan ke luar negerinya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina