Marzuki Alie Ikut Emosi
Jumat, 28 Desember 2012 – 18:47 WIB

Marzuki Alie Ikut Emosi
JAKARTA -- Ketua DPR Marzuki Alie angkat bicara menyoal ruangan ICCU Rumah Sakit Harapan Kita yang dijadikan tempat syuting Love In Paris.
Dia mengatakan, siapa yang mengizinkan ruang ICCU itu jadi lokasi syuting, harus ditindak tegas.
Baca Juga:
"Di rumah sakit kan ada kode etik, ada aturan, tentu itu harus disikapi. Kalau dokter ICCU-nya yang memberikan izin maka dokter itupun harus ditindak," kata Marzuki di gedung parlemen, di Jakarta, Jumat (28/12).
Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat itu menyesalkan ruangan ICCU dijadikan lokasi syuting. Padahal, kata dia, untuk masuk ke ruangan ICCU saja sangat ketat.
JAKARTA -- Ketua DPR Marzuki Alie angkat bicara menyoal ruangan ICCU Rumah Sakit Harapan Kita yang dijadikan tempat syuting Love In Paris. Dia mengatakan,
BERITA TERKAIT
- Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah, Polisi Lakukan Pendalaman
- Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2 Jangan Coba 'Main Mata' dengan Honorer
- PT SMI - eMudhra Berkolaborasi Hadirkan Identitas Digital dan Keamanan Siber Terlengkap di Indonesia
- Desa Mukti Sari Memanfaatkan Limbah Ternak untuk Kemandirian Energi
- DPR: Poin Pelarangan Produksi & Distribusi AMDK Dalam SE Gubernur Bali Harus Dihilangkan
- Herman Deru Beberkan Potensi Sumsel kepada Peserta PKDN Sespimti Polri Dikreg ke-34