Marzuki Alie Sebut Ingin Tekan Proyek Mubazir
Jumat, 01 Juli 2011 – 17:24 WIB
Marzuki menyebut pula, bahwa memang semakin atas (bangunan gedungnya) semakin mahal. Makanya menurutnya (biayanya) jadi Rp 4 juta per meter. "(Biaya) Electrical itu sebenarnya masih mahal. Nanti kita sesuaikan," katanya pula.
Lebih jauh dikatakannya, momen ini untuk menyesuaikan bangunan negara yang dilihatnya sekarang ini (yang) rata-rata Rp 9 juta per meter. "Itu luar biasa. Dilakukan dua tahun lalu. Saya mau cari data, mau berikan ke PU bahwa ini bangunan lama tidak ada Rp 9 juta ke bawah. Ini dipakai semua, termasuk untuk Kantor DPD," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Ketua DPR RI Marzuki Alie mengakui bahwa negeri ini perlu melakukan (semacam) gerakan nasional efisiensi proyek negara. "Bicara fakta,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Kenaikan Gaji Guru, GP Ansor Soroti Nasib Honorer dan Penerapan yang Merata
- Rampung Diperiksa, PK Alex Semoga Jadi Momentum Perbaikan Sistem Peradilan
- 26 Pati Polri Naik Pangkat, 2 Irjen Resmi jadi Komjen
- Winarto Ditugaskan ke BIN, Kapolda Kalsel Dijabat Irjen Rosyanto
- Dari Zaman SBY, Guru ASN Terima Tunjangan Sertifikasi 1 Bulan Gapok, Janji Prabowo?
- Polri Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Dedi Prasetyo Naik jadi Komjen