Marzuki Alie tak Persoalkan Rencana Gugatan Gus Choi
Rabu, 20 Maret 2013 – 17:46 WIB

Marzuki Alie tak Persoalkan Rencana Gugatan Gus Choi
JAKARTA - Effendi Choirie alias Gus Choi dan Lily Wahid akan menggugat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ketua DPR RI, Marzuki Alie terkait diterbitkannya Keppres yang menjadi dasar pemecatan keduanya dari keanggotaan DPR.
Marzuki mengaku tak mempermasalahkan rencana gugatan Gus Choi dan Lily terhadap dirinya. Alasannya karena Indonesia merupakan negara hukum. Itu sebabnya, hukum harus ditegakan dan dilaksanakan secara konsisten dan konsekuen.
Baca Juga:
"Jadi kita tidak usah mempersoalkan ada orang yang menggugat, yang jelas kita menghargai proses hukum yang dilakukan oleh Gus Choi dengan Ibu Lily," ujar Marzuki di DPR, Jakarta, Rabu (20/3).
Marzuki menerangkan, sudah ada keputusan tetap dari Mahkamah Agung, sehingga proses Pergantian Antar Waktu (PAW) harus dilaksanakan. Jika tidak maka dia bisa dituntut oleh partai yang ingin melakukan PAW.
JAKARTA - Effendi Choirie alias Gus Choi dan Lily Wahid akan menggugat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ketua DPR RI, Marzuki Alie
BERITA TERKAIT
- Paslon Suryatati-Ii Sumirat Gugat Hasil PSU Bengkulu Selatan, Inilah Pokok-Pokok Permohonannya
- Persiapan Haji Hampir Rampung, Aprozi Minta Pemerintah Bereskan Permasalahan Teknis
- PSN Rempang Eco City Tak Masuk Perpres yang Diteken Prabowo, Rieke: Batal!
- Soal Pencopotan Wapres Gibran bin Jokowi, Pimpinan MPR Singgung Keputusan KPU
- Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres RI, Legislator: Harus Ditanggapi Serius Prabowo
- Para Purnawirawan Minta Wapres Diberhentikan, Tokoh Muda Bersuara Bela Gibran