Marzuki Desak BNPB Urus Korban Banjir di Serang
Senin, 21 Januari 2013 – 18:52 WIB
Marzuki mengaku tak peduli dengan kritikan yang menyatakan apa yang dilakukannya adalah untuk pencitraan atau narsis.
"Yang jelas, ini menyangkut rakyat yang perlu bantuan," katanya. Dia mengatakan, lebih baik berbuat walau harus mendapatkan kritik. Apalagi, yang dibantu itu merupakan daerah terpencil dan terisolir.
"Ini daerah terisolir, kita sendiri merasakan harus naik perahu karet. Padi-padi siap dipanen tapi, semua puso. Ini harus dapat perhatian. pemerintah kabupaten, provinsi, pusat. Tugas kami meneriakkan ini," katanya.
Selain itu, dia mengakui bantuan yang diberikan dalam kesempatan itu tentunya terbatas. Karenanya, tegas Marzuki, butuh perhatian dari pemerintah.
BANTEN - Banjir yang merendam Kampung Pule, Desa Gembor, Kecamatan Binuang, Kabupaten Serang, Provinsi Banten, menelan korban jiwa. Satu warga dikabarkan
BERITA TERKAIT
- Pramono Mendeklarasikan Kemenangan, Tim RIDO Bilang Tak Resmi
- Anomali di Pilkada Banten, Airin Sudah Memenangkan Prabowo, Tetapi Dikerjai Parcok
- ASR-Hugua Unggul di Pilgub Sultra versi Quick Count Charta Politika
- Partisipasi Pilgub Jakarta Rendah, Arief Rosyid Ungkap Penyebab Pemilih Muda Pilih Golput
- Tim 08 Prabowo Potong 57 Ekor Ayam Putih untuk Syukuran Kemenangan Andra - Dimyati Versi Hasil Hitung Cepat
- Effendi Gazali: Sudaryono Turun Gunung, Suara Luthfi-Yasin Langsung Moncer