Marzuki Siap Lengser Dari DPR
Jika Terbukti Terlibat dan Kecipratan Proyek di Kesekjenan
Jumat, 20 Januari 2012 – 22:22 WIB

Ketua DPR RI Marzuki Alie di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jumat (20/1). Foto : Arundono W/JPNN
Seperti diketahui, proyek DPR yang kini disorot adalah renovasi ruang Badan Anggaran (Banggar) DPR yang menelan dana hingga Rp 20 miliar lebih, Marzuki mengaku tidak pernah dilapori tentang rencana proyek tersebut.(ara/jpnn)
JAKARTA - Ketua DPR RI Marzuki Alie, mengaku siap mundur jika dirinya terlibat dan kecipratan uang dari proyek-proyek DPR. Hal itu disampaikan Marzuki
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kanang Tekankan Peran Vital PJT I dan II Dukung Swasembada Pangan hingga IKN
- Connie Serahkan Dokumen Rusia ke DPP PDIP, Isinya Berkas & Diska Lepas
- Temukan Pangan Olahan Mengandung Babi, BPOM dan BPJPH Diapresiasi
- MPR Resmi Bentuk Organisasi Ini, Tugasnya Bantu Pemerintah Urus Masalah di Papua
- Pengurus DPP Partai Hanura Akan Dikukuhkan, Benny Rhamdani: Kami Undang Presiden Hingga Kepala Daerah
- Fraksi PKB Berharap MK Tolak Gugatan Terkait PAW Anggota DPR