Marzuki Tak Galak Lagi ke Sekjen DPR
Yakini Nining Tak Korupsi Proyek Ruang Banggar
Sabtu, 21 Januari 2012 – 06:16 WIB
"Saya yakin Bu Sekjen nggak terlibat. Teman-teman yang lain masih baik. Ini terjadi hanya karena opini publik ke DPR yang suka bolos dan lainnya. Jadi kita tutup dengan menyerahkan persoalan ini ke KPK," tegasnya.
Khusus untuk kasus ruang Banggar, Marzuki memang mengaku terlupakan sehingga tidak mendapat laporan dari Sekjen, "Bu Sekjen ke rumah tadi malam dan sudah saya maafkan," bebernya.
Lantas siapa phak di DPR yang bertanggung jawab dalam proyek-proyek DPR yang diduga bermasalah? "Biarlah nanti pimpinan KPK yang menentukan siapa yang bertanggung jawab," kelitnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Sejak kontroversi proyek ruang baru Badan Anggaran (Banggar) DPR mencuat, Ketua DPR RI Marzuki Alie kerap menuding Sekjen DPR sebagai pihak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- TPS di Kota Cilegon Ambruk, Satu Orang jadi Korban
- Momen Andika Bersama Istri Nyoblos di TPS Hendi: Siap Menang & Kalah
- Ditertawakan Rano Karno, Ridwan Kamil Ungkap Alasan Nyoblos di Bandung
- Jubir: Pram-Doel Meraih 55 Persen, Ini Kemenangan Warga Jakarta
- Di TPS Megawati dan Keluarga Mencoblos, Pram-Doel Menang Telak, RIDO Tersungkur
- Maju di Pilkada 2024, Istri Mendes PDT Optimistis Menang Telak di Pilbup Serang