Marzuki Tak Mau DPR jadi Tukang Stempel
Pansus Angket Century Bukti DPR Bukan Jubir Pemerintah
Rabu, 23 Desember 2009 – 15:42 WIB
Marzuki Tak Mau DPR jadi Tukang Stempel
Hal itu bukan berarti untuk membela pejabat pemerintah tersebut, melainkan semua harus dilihat secara proporsional. Kalau nantinya ada tindak kriminal dalam bailout bank century tersebut, maka pihak kepolisian, KPK dan Kejaksaan harus menuntaskan kasus itu. “Kalau ada tindak kriminal perbankan, maka harus dilanjutkan secara hukum dan jangan sampai dihilangkan,” pinta Marzuki Alie.
Tentang kehadiran Marsilam Simanjuntak yang sebelumnya disebut-sebut sebagai utusan presiden dalam rapat KSSK pada 21 November 2008, itu dibantah oleh Marzuki Alie. "Kehadiran Marsilam tidak lebih hanya sebagai salah satu nara sumber di antara banyak sumber yang diundang oleh Menkeu Sri Mulyani untuk menghadapi situasi ekonomi yang mengkhawatirkan saat itu. Dan, Marsilam tidak terlibat dalam mengambil keputusan KSSK tersebut." pungkasnya. (fas/jpnn)
JAKARTA- Ketua DPR RI Marzuki Alie menegaskan bahwa DPR bukan juru bicara (jubir) pemerintah, melainkan penyeimbang (check and balances) antara eksekutif
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti