Mas Agus, Bukankah Prajurit Tidak Pernah Pilih-Pilih Medan Tempur?

Mas Agus, Bukankah Prajurit Tidak Pernah Pilih-Pilih Medan Tempur?
Agus Yudhoyono. Foto: instagram

Pasalnya, di dalam dunia militer dikenal prinsip 'Prajurit tidak akan memilih medan tempurnya'. 

"Sebagai mantan prajurit, seharusnya Agus ingat akan filosifi tersebut. Acara debat terbuka bisa diibaratkan sebagai 'medan tempur'. Bedanya, tidak menggunakan senjata, melainkan mengandalkan kekuatan pikiran, ketangkasan dalam menjawab pertanyaan, atau menyanggah tanggapan," imbuh pengusaha muda itu.

Agus diketahui tidak memenuhi undangan debat yang diselenggarakan Net TV bertajuk "Jakarta Kece" pada 9 Desember.

Dia juga menolak undangan acara "Rosi & Kandidat Pemimpin Jakarta" di Kompas TV tanggal 15 Desember lalu.

Alasan paslon nomor urut 1 ini tidak hadir karena debat bukan diselenggarakan KPU DKI dan memilih berkampanye bersama rakyat. (dil/jpnn)


JAKARTA - Keengganan pasangan Agus Yudhoyono-Sylviana Murni menghadiri acara debat kandidat terus menjadi sorotan.  Sikap pasangan nomor urut


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News