Mas Nadiem Sampaikan Harapan kepada Pejabat Kemendikbudristek, Sentil Soal Gotong Royong
Rabu, 14 Juli 2021 – 15:32 WIB

Mendikbudristek Nadiem Makarim saat penutupan PKN tingkat II. Foto Humas Kemendikbudristek
Amurwani menjelaskan PKN tingkat II angkatan VI tahun 2021 diselenggarakan dengan menggunakan metode kombinasi.
“Untuk mencapai kompetensi kepemimpinan strategis pada PKN II, maka pembelajaran dilaksanakan melalui empat agenda pembelajaran yakni mengelola diri, agenda kepemimpinan strategis, agenda manajemen strategis, serta agenda aktualisasi kepemimpinan.
Lima peserta terbaik yang memilki penilaian sangat memuaskan pada PKN tingkat II angkatan VI tahun 2021, yaitu Bakhtiar Ardiansyah dari LPMP NTB Kemendikbudristek, Ahmad Saufi dari Ditjen Diksi Kemendikbudristek, Putra Asga Elevri dari Ditjen GTK Kemendikbudristek, Sjamsul Hadi dari Ditjen Kebudayaan Kemendikbudristek, M. Zakaria dari Polri. (esy/jpnn)
Mas Menteri Nadiem Anwar Makarim berharap pelaksanaan PKN tingkat II melahirkan pemimpin yang mampu menciptakan lingkungan kerja yang selalu melakukan inovasi-inovasi baru.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Sobat Aksi Ramadan 2025: 53 Relawan Pertamina Group Ikut Bersihkan Masjid di Sorong
- Revitalisasi Institusi dan Raja Kecil Pada Hierarki Kepemimpinan Nasional
- Hadiri Kick Off HKSN 2024, Mendes Yandri Ajak Masyarakat Suburkan Jiwa Gotong Royong
- Seniman Faida Rachma Soroti Isu Hunian dan Kepemilikan di Jakarta Biennale 2024
- PembaTIK jadi Instrumen Kemendikbudristek Tingkatkan Kompetensi Guru di Bidang AI
- Kemendikbudristek Dorong Penerapan Hidup Sehat di Sekolah