Mas Tjahjo: Sebelum Tidur Ngopi Dulu
Jumat, 18 November 2016 – 09:29 WIB

Mendagri Tjahjo Kumolo. Foto: Humas Kemendagri/dok.JPNN.com
jpnn.com - KOPI biasanya dikonsumsi saat pagi sebelum beraktivitas.
Bagi yang mau begadang, kopi biasanya juga diminum pada malam hari agar tidak mengantuk.
Jadi, bagi yang mau tidur, kopi pasti dihindari.
Baca Juga:
Namun, kebiasaan berbeda dilakukan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo.
Pria kelahiran Solo tersebut justru rutin ngopi jelang tidur.
’’Sebelum tidur ngopi dulu,’’ ujarnya dalam sebuah perbincangan.
Tjahjo menyatakan, meski dirinya mengonsumsi minuman berkafein itu, hal tersebut tidak berdampak pada jadwal dan kualitas tidurnya.
’’Ngantuk atau enggak, saya selalu tidur pukul 02.00, terus bangun pukul 05.00,’’ katanya.
KOPI biasanya dikonsumsi saat pagi sebelum beraktivitas. Bagi yang mau begadang, kopi biasanya juga diminum pada malam hari agar tidak mengantuk.
BERITA TERKAIT
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Megawati Kirim Surat Ucapan Dukacita