Masa Lalu Guntur Triyoga Kembali Disorot, Ada Apa?
Selasa, 16 Mei 2023 – 10:01 WIB
![Masa Lalu Guntur Triyoga Kembali Disorot, Ada Apa?](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2023/05/16/aktor-guntur-triyoga-bersama-istri-apris-devita-foto-dok-xhl-v2ps.jpg)
Aktor Guntur Triyoga bersama istri, Apris Devita. Foto: dok. pribadi
Mereka selalu terlihat serasi. Kehidupan rumah tangga keduanya pun selalu tampak mewah.
Guntur, bahkan memberikan hadiah liburan ke Antartika dan Finlandia selama 14 hari untuk sang istri, Apris.
"Ini keinginan istri karena ingin melihat aurora borealis dan ingin berenang di laut Antartica," ujar Guntur Triyoga, di Jakarta, belum lama ini. (jlo/jpnn)
Masa lalu Guntur Triyoga kembali disorot, padahal dia sudah bahagia dengan istrinya, Apris Devita, dan empat buah hati mereka.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Guntur Triyoga Ajak Istri Makan Malam di Opera Sydney, Romantis Banget
- Ruben Onsu Bongkar Kelakuan dan Masa Lalu Bunda Corla, Ternyata Begitu
- Nia Ramadhani Bongkar Masa Lalunya lewat Novel, Ternyata
- Rumah Tangga Bermasalah, Ronal Malah Ajak Perempuan Ini Siaran Radio
- Ungkit Masa Lalu, Maia Estianty Malah Banjir Kritikan
- Siskaeee Ngaku Punya Trauma Masa Lalu, Reza Indragiri Ingatkan Polisi Agar Hati-hati