Masih Ada 400 Kursi Kosong di UI
Selasa, 03 Juni 2014 – 09:56 WIB

Masih Ada 400 Kursi Kosong di UI
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah mengumumkan sebanyak 125.406 calon mahasiswa berhasil lolos Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2014. Dengan demikian kuota yang disediakan sebanyak 133.406 orang belum terpenuhi.
Kuota SNMPTN yang belum terpenuhi dapat dialokasikan bagi siswa yang mengikuti SBMPTN. Pendaftaran calon mahasiswa PTN di jalur SBMPTN sudah dimulai sejak 12 Mei hingga 6 Juni 2014, dan bisa dilihat melalui situs http://sbmptn.or.id/. (nov)
JAKARTA - Universitas Indonesia masih membuka ruang bagi masyarakat yang ingin melanjutkan sekolah ke perguruan tinggi negeri. Saat ini, kampus jaket
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam
- Ratusan Siswa SLTAK Penabur Jakarta Berlaga di Science Project Challenge 2025
- EF Kids & Teens Kini Menjadi English 1, Wajah Baru Pendidikan Bahasa Inggris
- CIES 2025: Tanoto Foundation Ungkap Strategi Efektif Pelatihan Guru
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK