Masih Ada Guru Gagap Komputer
UKG di Kota Terkendala Jaringan Internet
Sabtu, 04 Agustus 2012 – 03:03 WIB

Masih Ada Guru Gagap Komputer
Seperti diketahui, pelaksanaan uji kompetensi guru secara nasional Kamis (2/8) memasuki hari keempat. Bukan hanya di Kota Sorong, di sejumlah daerah lainnya di tanag air kegagalan masih terjadi. Gangguan koneksi menjadikan konsentrasi para guru buyar.
Dalam uji kompetensi ini, para guru menghadapi 100 soal sesuai bidang pelajaran yang diampunya. Pengawas Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan (LPMP) Yeti Budhiarsih mengatakan, para guru tak perlu resah dengan nilai yang diperolehnya. Sebab, uji kompetensi digelar untuk mengembangkan kemampuan dan keprofesionalitasan guru di sekolah. Hasilnya akan dijadikan sebagai dasar untuk pembinaan dan penilaian kinerja guru.
"Para guru tidak perlu cemas. Hasil UKG itu sekadar mengukur kemampuan diri sejauh mana penguasaan pengerjaan materi yang diajarkannya, jadi hasilnya tidak berpengaruh pada tunjangan profesi," kata Yeti. (ans/ist)
SORONG - Ujian Kompetensi Guru (UKG) yang dilaksnaakan serentak di seluruh Indonesia secara online sejak Senin (30/7) lalu menghadapi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan