Masih Ada Harapan Jokowi Angkat Honorer K2 Jadi PNS
jpnn.com, JAKARTA - Para pengurus Perkumpulan Hononer K2 Indonesia (PHK2I) masih menaruh harapan terhadap Presiden Joko Widodo alias Jokowi mengenai nasib mereka dan sejawatnya.
Mereka meyakini ada regulasi yang memungkinkan honorer K2 diangkat menjadi pegawai negeri sipil (PNS).
"Saya masih yakin Pak Jokowi akan selesaikan honorer K2 menjadi PNS," kata Koordinator Wilayah PHK2I Jawa Timur Eko Mardiono kepada JPNN, Senin (1/4).
SILAKAN DIBACA: Ribuan Honorer K2 Siap Datang, Jadwal Silatnas Belum Jelas
Koordinator Wilayah PHK2I Maluku Utara Said Amir juga segendang sepenarian dengan Eko.
Dia meyakini Jokowi mengeluarkan keputusan yang selama ini sangat diharapkan para honorer K2 di seluruh Indonesia.
"Tidak ada yang tidak mungkin. Kami masih yakin Pak Jokowi memberikan payung hukum untuk honorer K2 jadi PNS," ucap Said.
Koordinator Wilayah PHK2I Jawa Tengah Ahmad Saefudin juga meyakini Jokowi bakal memperjuangkan nasib honorer K2.
Para pengurus Perkumpulan Hononer K2 Indonesia (PHK2I) masih menaruh harapan terhadap Presiden Joko Widodo alias Jokowi mengenai nasib mereka dan sejawatnya.
- Honorer Bingung dengan Kode Kelulusan PPPK Tahap 1, Penjelasan BKN Bisa Membantu
- Arti Kode R2/L Hingga DIS Pada Pengumuman Kelulusan PPPK Tahap 1, Simak Nih!
- PPPK 2024 Memprioritaskan Honorer K2, Non-K2 Legawa Diangkat Paruh Waktu
- 5 Berita Terpopuler: Info Terbaru dari BKN soal PPPK Tahap 1, Tolong Jangan Diabaikan
- SE Terbaru dari MenPAN-RB Rini, Seluruh ASN PPPK & PNS Jangan Abai
- Honorer Diangkat PPPK Paruh Waktu Secara Otomatis? Deputi KemenPAN-RB Beri Penjelasan