Masih Ada Kusta di DKI, Utusan WHO Temui Anies
Rabu, 15 November 2017 – 15:05 WIB

Logo Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Foto: who.int
"Pada 2017, angka pencapaian pasien baru sangat tinggi karena kami aktif melakukan pendeteksian secara dini agar tidak ada cacat," kata Kusmedi.
Untuk diketahui, Provinsi DKI Jakarta sudah bebas penularan kusta sejak tahun 2011. Sejak awal tahun 2017 hingga bulan September, ditemukan kasus baru tanpa cacat di Jakarta sebesar 71 persen.
"Kami dibantu banyak kelompok mantan penyandang kusta dan persatuan perawat Indonesia, untuk menangani pasien kusta," ucap Kusmedi.(gir/jpnn)
Saat ini ada 311 penderita kusta di wilayah DKI Jakarta. Angka tertinggi penderita kusta ada di Jakarta Timur.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eks Direktur WHO Sebut 3 Faktor Penghambat Turunnya Prevalensi Merokok di Indonesia
- Adopsi FCTC di RI Dinilai Tak Relevan karena Indonesia Negara Produsen Tembakau
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya