Masih Ada Peluang Justin Hubner dan Ivar Jenner Gabung Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
Senin, 09 Desember 2024 – 06:33 WIB

Justin Hubner menjadi salah satu pemain yang masuk dalam skuad Timnas Indonesia di Piala AFF 2024. Foto : Ricardo/JPNN.com
"Saya sangat ingin segenap anggota tim mendapat pengalaman bagus dan juga berkembang, tetapi sejauh ini kami memiliki persiapan yang sangat bagus," ucap juru taktik asal Korea itu.
Indonesia akan memulai kampanye Piala AFF 2024 dengan menyambangi markas Myanmar di Stadion Thuwuna, Yangon.
Menurut jadwal, duel Myanmar vs Indonesia akan berlangsung malam ini, Senin (9/12/2024), pukul 19.00 WIB.(pssi/mcr15/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ternyata masih ada peluang Justin Hubner dan Ivar Jenner gabung Timnas Indonesia di Piala AFF 2024.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Link Streaming Timnas Indonesia Vs Afganistan: Pemain Pelapis Giliran Unjuk Gigi
- Piala Asia U17, Timnas Indonesia Tetap Incar Poin Penuh Menghadapi Afganistan