Masih Ada Satu Tahapan CPNS
Kamis, 20 Februari 2014 – 00:53 WIB

Masih Ada Satu Tahapan CPNS
Tes kompetensi ini, kata dia, hanya untuk mengetahui kemampuan agar lebih mudah dalam penyebaran ke SKPD yang membutuhkan.
Terkait sumber pembayaran gaji honorer yang lolos seleksi CPNS, Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Kota Makassar, Erwin Syafruddin Hayya mengatakan, Pemkot sudah menyiapkan anggarannya. Anggaran sudah dianggarkan pada APBD 2014.
Pemkot siap membayarkan jika SK CPNS sudah terbit. Gajinya sesuai masa kerja, jenis pendidikan, status rumah tangga, hingga jumlah anak. Jika masih kurang, akan ditambah pada perubahan APBD. (iad/rif)
MAKASSAR -- Honorer kategori dua (K2) masih harus menahan euforia kelulusannya. Meskipun 633 honorer Pemkot Makassar sudah dinyatakan lolos tes tertulis,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang