Masih Banyak Warga Australia Simpan Uang dalam Bentuk Tunai, Adakah Manfaatnya?

Apa pula klien Tahera yang mengaku suka menyimpan uang sendiri untuk berjaga-jaga jika pernikahan mereka gagal.
"Sering kali kami mengalami situasi, karena kurangnya kepercayaan dalam sebuah hubungan, mereka tidak ingin menunjukkan banyak aset yang mereka miliki," katanya.
Menurut data dari bank sentral Australia, Reserve Bank of Australia (RBA), ada lebih dari 2 miliar uang kertas yang dicetak, bernilai lebih dari $100 miliar atau rata-rata $4.000 per orang di Australia.
Padahal data menunjukkan uang tunai semakin jarang digunakan dalam transaksi.
Rata-rata, setiap orang Australia memegang 18 lembar uang kertas $100, dan 38 lembar pecahan $50.
Semakin sedikit orang beli barang dengan uang tunai
Gubernur RBA Philip Lowe menyebutkan nilai penarikan tunai turun sebesar 17 persen dibandingkan tiga tahun lalu, sementara pada periode yang sama, nilai pengeluaran nominal telah meningkat sebesar 27 persen.
Data RBA lainnya menunjukkan tren konsumen menggunakan lebih sedikit uang tunai untuk membayar barang dan jasa saat ini.
Survei Pembayaran Konsumen 2019 yang dilakukan RBA menunjukkan pembayaran yang dilakukan tunai di sektor ritel juga sudah turun drastis.
Secara keseluruhan, ada lebih dari 2 miliar lembar uang kertas, senilai lebih dari $100 miliar, yang disimpan oleh warga Australia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya
- Benci Tapi Rindu Asing: Tradisi Lama Warisan Orde Baru?
- Benci Tapi Rindu Asing: Tradisi Lama Warisan Orde Baru?