Masih Baru, Sulthan Tour Bisa Berangkatkan Ratusan Jamaah
Jumat, 01 Maret 2013 – 17:58 WIB

Masih Baru, Sulthan Tour Bisa Berangkatkan Ratusan Jamaah
JAKARTA - Bisnis PT Khalifah Sulthan Tour bisa sebenarnya bisa dikatakan sukses. Baru dua tahun berdiri perusahaan yang dipimpin Purna Irawan itu sudah bisa merekrut jamaah umroh. Bahkan perwakilannya terbilang banyak.
Di antaranya Pangkal Pinang, Aceh, Medan, Gorontalo, Pekan Baru, Pontianak, Malang, Semarang, Sukabumi, Bandung, Subang, Riau, Depok, Pati, Jogjakarta, dan lain-lain.
Baca Juga:
Menurut salah satu petugas PT Sulthan Tours yang enggan disebutkan namanya, setiap bulannya mereka selalu memberangkatkan jamaah umroh dan lancar-lancar saja. Hanya saja baru kali ini, Sulthan Tours mengalami nasip apes dengan alasan jumlah jamaah yang berangkat terlalu banyak.
"Kami perwakilannya banyak sekali kok. Biasanya lancar-lancar saja, baru yang ini bermasalah karena jumlah jamaahnya di atas 400," ujar perempuan berkerudung ini, Jumat (1/3).
JAKARTA - Bisnis PT Khalifah Sulthan Tour bisa sebenarnya bisa dikatakan sukses. Baru dua tahun berdiri perusahaan yang dipimpin Purna Irawan itu
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: SPMT PPPK 2024 Lebih Cepat dari CPNS, tetapi Belum Ada Kabar Lanjutan, Dirjen Nunuk Angkat Bicara
- Pekan Depan Ribuan Honorer Resmi jadi ASN PPPK
- Polisi Gulung Dua Pelaku Pungli yang Catut DLHK Pekanbaru
- Warga Kota Bogor Diminta Waspada Gempa Susulan
- Budi Gunawan: Pemerintah Mengutuk Aksi KKB yang Menewaskan 11 Pendulang Emas
- Tim Gabungan Evakuasi 2 Jasad Korban Pembantaian KKB di Yahukimo