Masih Belum Beres, UN Diundur Lagi
Jumat, 19 April 2013 – 05:00 WIB
Sedangkan untuk pengerjaan pelimpahan dari Ghalia, Nasir mengatakan sudah digarap sejak Selasa lalu (16/4). "Pelimpahan ini mulai dari awal. Pencetakan, pengepakan, hingga distribusi," tegas dia. Nasih mengatakan untuk naskah ujian SMP hari pertama dan kedua (22-23/4) sudah mulai didistribusikan. Sedangkan untuk naskah ujian hari ketiga dan keempat (24-25/4) direncakan mulai didistribusikan akhir pekan ini.
Dia mengatakan dengan perhitungan yang matang, pendistribusian naskah ujian pelimpahan dari Ghalia ini bakal berjalan dengan lancar. Untuk urusan administrasi, Nasir mengatakan tidak ada masalah. "Sebab kita sudah mendapatkan surat resmi dari Inspektorat Jenderal Kemendikbud," tandasnya. Selain itu, pelimpahan tugas dari Ghalia itu juga kepada perusahaan yang sama-sama pemenang tender UN. (wan/ken/dim)
JAKARTA - Saking amburadulnya, pelaksanaan Ujian Nasional (UN) jenjang SMA/Sederajat tidak cukup diundur sekali. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gelar Jumat Berkah, Raffi Ahmad & Rudy Salim Berbagi ke Anak-Anak Yatim
- Pak Kaban Tegaskan soal Syarat Honorer jadi PPPK Paruh Waktu
- Jumlah Honorer Lulus PPPK 2024 Tahap 1, Bandingkan Masa Kerja Mereka
- Tante Suami Nikita Willy Tak Menyerah, Klaim Punya Bukti Baru
- Diagendakan Bakal Diperiksa Besok, Hasto Hari Ini Berjoget Los Dol Diiringi KPK
- Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni Diberi Banyak Apresiasi Saat Evaluasi Kinerja di Kemendagri