Masih Dua Korban Tertimbun Longsor
Kamis, 14 Oktober 2010 – 02:51 WIB

Masih Dua Korban Tertimbun Longsor
MOROWALI - Evakuasi korban longsor di Morowali, Sulawesi Tengah terus dilakukan. Sejumlah korban ditemukan tewas tertimbun lumpur. Diduga masih ada dua korban lagi yang tertimbun longsor. Tim gabungan dari polisi, TNI, dan SAR terus berusaha mencari korban. Sebelumnya, ada sepuluh korban yang ditemukan. Mereka ialah Abdul Khalik, Martinus,Evan, Yamer, Jamris, Jamaluddin, Novrin, dan Aswan.
Masih dua orang lagi korban longsor yang belum ditemukan. Diduga mereka itu ialah Ayib dan Nawir. Namun, tim gabungan terus melakukan pencarian. Dijadwal Kamis (14/10) pagi pencarian kembali dilakukan.
Baca Juga:
Seorang korban bernama Usman Hadi sudah ditemukan. Dia dibawa ke RS Kolonadale, Sulteng. Ketika keluarganya dari Makassar, Sulsel, menjemput ke rumah sakit, suasana di kamar mayat itu menjadi pecah dengan tangis. Usman ditemukan tertimbun di Bukit Koya, Desa Bunta, Petasia, Morowali, Sulteng.
Baca Juga:
MOROWALI - Evakuasi korban longsor di Morowali, Sulawesi Tengah terus dilakukan. Sejumlah korban ditemukan tewas tertimbun lumpur. Diduga masih ada
BERITA TERKAIT
- Jadi Tersangka Korupsi, ASN Kendari Masih Bisa Berpose Begini
- Diduga Korupsi APBDes Rp 1,3 Miliar, Eks Kades Kelumpang Buron
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Bocah SD yang Tenggelam di Sungai Komering Akhirnya Ditemukan
- Sri Meliyana Sebut Kemenkes Dukung Adanya Fasilitas Ruang Rawat Inap Puskesmas di Palembang