Masih Januari, Utang Sudah Menggunung
Senin, 16 Januari 2017 – 01:05 WIB
“Insya Allah triwulan pertama atau April ini langsung lunas semua,” imbuh Bohari.
Untuk itu,pihaknya meminta kepada seluruh kontraktor bersabar terlebih dahulu.
Pasalnya, sisa utang yang belum terbayar akan dilunasi secepat mungkin.
“Yang jelas, kami akan bayar meskipun terlambat. Ini semua tentunya, bukan karena kesengajaan, melainkan pemerintah saat ini tengah dilanda defisit anggaran,” katanya. (dy)
Pemerintah Kabupaten Kutai Timur sudah melakukan pembayaran bertahap kepada lima kontraktor sebesar Rp 11.261.922.259 hingga akhir 2016 lalu.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- BNI Usul Pembentukan Panitia Kreditor Seusai Sritex Pailit
- Pemutihan Utang UMKM Dinilai Bisa Menurunkan Angka Kemiskinan, Asalkan
- Kadin Indonesia Sebut Penghapusan Utang Nelayan, Petani, dan UMKM Berdampak Positif
- Penempatan Sri Mulyani Dinilai Ada Kaitannya dengan Bunga Utang yang Makin Bengkak
- Anak Perusahaan Grup Bakrie Diberi Waktu 7 Hari untuk Negosiasi Pembayaran Utang Rp 7,8 Triliun
- IKADIN: UU Ketinggalan Zaman, Penagihan Utang Berbau Otoriter