Masih Rahasiakan Nama Si Buah Hati, Suami Jessica Iskandar Beri Bocoran Begini

Masih Rahasiakan Nama Si Buah Hati, Suami Jessica Iskandar Beri Bocoran Begini
Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag. Foto Instagram thebridestory

"Pemimpin yang terbaik buat keluarga dan bidang pekerjaannnya di masa depannya dia, kuat, membantu untuk yang lain-lain. Bisa membawa berkah untuk banyak orang," kata Vincent Verhaag.

Sebelumnya, Jessica Iskandar melahirkan anak keduanya yang berjenis kelamin laki-laki pada Sabtu (7/5).

Buah hati Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag itu lahir dengan berat 3,78 kilogram dan panjangnya 51 sentimeter. (mcr7/jpnn)


Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag sampai saat ini masih merahasiakan nama buah hati mereka.


Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News